Rabu, 09 April 2008

Anti virus flashdisk


Membuat anti virus pada flashdisk


Ya mungkin cara ini udah
banyak yang tau, tapi boleh donk bagi-bagi pengetahuan, sekalian sharing ilmu,
gitu.Ok, kita akan buat dengan metode di autorun. pertama yang harus kita punya
adalah aplikasi sang anti virus itu sendiri, cara carinya mudah banget, yaitu
tinggal tanya aja ma mbah google, dan kalo bisa aplikasi anti virus yang relatif
kecil dan bisa muat di flashdisk, contohnya anti virus lokal aja, seperti PCMav,
Ansav, smadav ato kawan-kawannya yang lain, contoh disini kta akan menggunakan
PCMav. OK langsung aja kita keproses pembuatannya.....


1.Buka notepad anda
dengan penuh perasaan sayank :-D (emang cewek sayang2)


2.lalu ketikan code
berikut :


[autorun]

open=PCmav.exe

shellexecute=PCmav.exe

shell\Libaz Dulu Maz pake' AV...:-p\command=PCmav.exe

shell=Libaz Dulu Maz pake' AV...:-p




3.Simpan dengan *.inf.


4.Terakhir copykan anti
virus dan file *.inf yang telah kita buat ke flashdisk kita.(tapi ingat ngopynya
langsung ke flashdisk, bukan kesuatu folder yang ada di flashdisk)


Jadi dech program kita
buat nangkal virus-virus nakal yang ncolekin flashdisk kesayangan kita. cara
jalaninnya, tinggal kita klik kanan flashdisk kita, maka akan langsung ada
tambahan kata yang di popupnya. kira-kira gambaranya seperti dibawa ini.







Artikel asli diambil dari
majalah XCode, hanya dirubah bahasanya. Thank's k all crue Xcode magazine :-)





Tidak ada komentar: